jam adalah alat penunjuk waktu yang bermacam-macam bentuknya, ada yang di pakai di tangan, didinding, di layar handphone dll. dahulu kala sebelum ada jam orang berpatokan dengan bayangan serta sinar matahari. oleh karena itu sekarang jam sangat berguna sekali untuk mengetahui waktu yang sedang berjalan saat itu. lalu bagaimana jika jam tersebut masuk kedalam alam mimpi anda, apakah hanya sekedar bunga tidur atau memiliki arti atau tafsir mimpi yang berhubungan dengan keadaan dan masa depan anda.

ternyata bermimpi tentang jam ada firasatnya, memiliki arti yang berhubungan dengan kehidupan anda. berikut tafsir mimpi tentang jam:
- mimpi mendengar jam berdetik, artinya janganlah anda membuang – buang waktu untuk hal-hal yang tidak penting
- mimpi mendengar jam berdering, artinya seseorang mengharapkan keputusan anda dalam suatu hal tertentu
- mimpimemutar jam, artinya akan muncul kebahagiaan dalam percintaan
- mimpi mendengar suara jam beker, pertanda akan terjadi peristiwa mendadak yang tidak menyenangkan
- mimpi memakai sebuah jam tangan, menandakan anda sedang sangat sibuk
- mimpi memberikan atau menghadiahkan sebuah jam tangan kepada seseorang, pertanda suatu kebahagiaan
- mimpi melihat jam tangan pada pergelangan tangan orang, artinya anda boleh mengharapkan suatu kesuksesan besar